Sabtu, 16 Juni 2012

Tutorial Mail Merge Pada Open Office


Mail merge adalah fasilitas untuk membuat surat dalam jumlah banyak,dengan isi dokumen sama tapi tujuan berbeda. Atau fasilitas untuk menggabungkan dokumen-dokumen yang berbeda. Mail Merge dapat membuat data field pada surat, label dan amplop terisi secara otomatis sesuai dengan record data sumbernya. Dengan mengunakan Mail Merge kita dapat membuat sebuah surat atau dokumen yang akan ditujukan kepada banyak penerima (recipients).
Berikut ini langkah- langkah untuk membuat mail merge :

1. Buatlah data seperti di bawah ini pada open office writer



2.  Selanjutnya klik spreadsheet



3. Buatlah datanya



4. Kembali ke data utama di Open Office Writer. Lalu,masukan data sumber ke dalam data utama dengan cara: file -> Wizards -> Address Data Source.



5. Akan muncul kotak dialog:Pilih Other external data source -> Next



6. Pada Connection  Settings pilih Setting -> Spreadsheet -> Next


7. Kemudian browse sumber data anda lalu klik finish
Pada Field Assignment next saja
Pada Data Source Title ganti saja misalnya Undangan



8. Klik F4 Data Sources maka akan tampil



9. Blok data lalu drag ke dokumen utama kita sesuai dengan kategorinya



10. Hasilnya seperti di bawah ini



11. Klik menu file à Print à Pilih file à Pilih Save as Single document (jika ingin menyimpan semua data nama) atau pilih Save as individual documents (jika ingin mnyimpan scara individu).


SEKIAN TUTORIAL SAY :)
TERIMA KASIH , semoga bermanfaat bagi yang membacanya :)














Tidak ada komentar:

Posting Komentar